FORDETAK PTKIN DAN INTERNATIONAL CONFERENCE ON EDUCATION UIN SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI: Menjembatani Pendidikan Berkualitas untuk Masa Depan yang Lebih Baik
Jambi, 01 Mei 2024 - UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dengan bangga mengumumkan pelaksanaan acara FORDETAK PTKIN (Forum Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri) dan International Conference on Education. Acara yang diadakan untuk pertama kalinya ini bertujuan untuk menjadi wadah bagi para akademisi, peneliti, praktisi, dan stakeholder pendidikan untuk berbagi gagasan, pengalaman, serta temuan terkini dalam bidang pendidikan.
Acara ini dijadwalkan akan berlangsung pada tanggal 01 - 03 Mei 2024 di kampus UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Tema utama acara ini adalah "Membangun Pendidikan Berkualitas Menuju Masa Depan yang Lebih Baik".
Berikut Flayer dari Seruluh PTKIN yg tergabung dalam Fordetak